KPU Palopo Umumkan Hasil Seleksi PPK Pilkada 2024, Ini Daftar Nama yang Lulus
PALOPO - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Palopo mengumumkan hasil seleksi Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.
Koordinator Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih, Partisipasi Masyarakat, dan Sumber Daya Manusia, Abbas Djohan mengatakan, pihaknya telah menetapkan 45 Anggota PPK se-kota Palopo.
"KPU Palopo telah menetapkan hasil seleksi anggota PPK. Ada 45 orang anggota PPK untuk Pilkada 2024," kata Abbas.
Abbas mengungkapkan jika 45 anggota PPK yang dinyatakan lulus, selanjutnya akan menjalani pelantikan.
"Anggota PPK yang dinyatakan lulus akan dilantik. Pelantikan dijadwalkan berlangsung pada Kamis 16 Mei 2024," sebutnya.
Berikut Daftar 45 Anggota PPK Pilkada Palopo 2024:
klik lampuran di bawa ini